Wednesday, January 13, 2016

Kosakata Arah Mata Angin Bahasa Arab

Kosakata Arah Mata Angin Bahasa Arab

Akhi Aku ingin belajar bahasa arab pada kesempatan ini kita akan belajar kosakata arah mata angin (Compass) dalam bahasa arab, sebagaimana kita ketahui arah mata angin itu ada delapan yang berputar searah dengan jarum jam, yaitu di mulai dari Utara, Timur Laut yaitu arah antara utara dan timur, Timur, Tenggara yaitu arah antara timur dan selatan, Selatan, Barat Daya yaitu arah antara selatan dan barat, Barat, Barat Laut yaitu arah antara barat dan utara.


MATA ANGIN فِي الْجِهَاتِ COMPASS
Utara شِمَالٌ North
Timur شَرْقٌ East
Barat غَرْبٌ West
Selatan اَلْجُنُوْبُ South
Timur Laut شِمَالُ شَرْقِى North East
Tenggara جُنُوْبُ شَرْقِى South East
Barat Daya جُنُوْبُ غَرْبِى South West
Barat Laut شِمَالُ غَرْبِى North West
Kutub Utara قُطْبُ شِمَالِى North Pole
Kutub Selatan قُطْبُ جُنُوْبِى South Pole

Bagikan

Jangan lewatkan

Kosakata Arah Mata Angin Bahasa Arab
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.